Santa Maria in Trastevere
Basilica di Santa Maria in Trastevere merupakan salah satu gereja tertua di Roma yang pembangunannya didedikasikan untuk Bunda Maria. Gereja ini dibangun sekitar tahun 337 dan sudah dua kali mengalami pemugaran pada tahun 1138 dan tahun 1702. Di dalam gereja, wisatawan dapat melihat keindahan deretan mosaik bergambar Bunda Maria hasil karya Pietro Vacallini yang mengisahkan sejarah hidup Bunda Maria. Gereja tersebut terdiri dari 21 pilar bergaya Romawi yang menopang atap kayu besar dari abad ke-17. Untuk memasuki basilika ini, wisatawan tidak dipungut biaya apapun. Perlu diperhatikan bahwa waktu kunjungan wisatawan yang dibatasi hingga menjelang matahari terbenam setiap harinya. Gereja ini juga ditutup pada saat hari libur dan hari-hari besar lainnya.
Basilika Bunda Kami, Trastevere | |
---|---|
Basilica di Santa Maria in Trastevere (Italia) | |
Koordinat: 41°53′21.98″N 12°28′10.99″E / 41.8894389°N 12.4697194°E | |
41°53′22″N 12°28′11″E / 41.88944°N 12.46972°E | |
Lokasi | Piazza Santa Maria in Trastevere, Roma |
Negara | Italia |
Denominasi | Gereja Katolik |
Tradisi | Gereja Latin |
Situs web | santamariaintrastevere |
Sejarah | |
Dedikasi | Maria, Bunda Yesus |
Arsitektur | |
Status | Basilika minor, gereja titular |
Arsitek | Carlo Fontana |
Tipe arsitektur | Gereja |
Gaya | Romanesque |
Peletakan batu pertama | Abad ke-4 |
Selesai | 1143 |
Spesifikasi | |
Panjang | 56 meter (184 ft) |
Lebar | 30 meter (98 ft) |
Lebar bagian tengah gereja | 16 meter (52 ft) |
Pranala luar
sunting- "Santa Maria in Trastevere" (Italia)
- Gallery of photographic details
- [1] Diarsipkan 2012-02-04 di Wayback Machine., kunsthistorie.com
- "Titulus" article, Catholic Encyclopedia (1908)
- "Roman Monographies: Fountains Part III" Fountain in Piazza Santa Maria in Trastevere
- "Church Location on the Map and more info" Diarsipkan 2007-09-29 di Wayback Machine. Letak Gereja pada Peta dan info selengkapnya