SMK Dewantara

sekolah menengah kejuruan di Kabupaten Bekasi, Jawa Barat

Sekolah Menengah Kejuruan Dewantara berdiri pada tahun 2001, berada dibawah naungan Yayasan Pengembangan Pendidika Dinamika (YPPD) Cikarang. Pada awal berdiri SMK Dewantara terletak di kampus I (Gedung AMIK Cikarang, yang sekarang berubah nama menjadi “Universita Panca Sakti Bekasi“). Jumlah Siswa pada awal berdiri sebanyak 35 Siswa dengan Program Keahlian yang dibuka yaitu akuntansi.

SMK Dewantara
Informasi
JenisSwasta
AkreditasiA (Sangat Baik)
Kepala SekolahSaga Cindai Alisanda, S.Kom.M.M
Ketua KomiteTuti Adelia, A.Md
Jurusan atau peminatanTeknik komputer dan jaringan, Administrasi Perkantoran, Akuntansi, Teknik Otomotif Kendaraan Ringan
Rentang kelasX-XII
KurikulumKurikulum K13
Alamat
LokasiKp. Kebon Kacang , Jl. Raya Sukamantri Ds. Sukaraya Kec. Karang Bahagia, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, Indonesia
Tel./Faks.(021) 8904071
Situs webhttps://smkdewantaracikarang.sch.id
KampusUniversita Panca Sakti Bekasi
Moto

Jurusan

sunting

Terdapat 4 jurusan yang telah ada yaitu:

  1. Teknik komputer dan jaringan
  2. Administrasi Perkantoran
  3. Akuntansi
  4. Teknik Otomotif Kendaraan Ringan
  5. Kesehatan dan Farmasi
  6. Multimedia


Ekstrakurikuler

sunting
  • Pramuka
  • Paskibra
  • Futsal & Sepak Bola
  • Silat
  • Tari
  • Ultras
  • Basket
  • PMR

Pranala luar

sunting