SG Andernach (wanita)
SG Andernach adalah klub sepak bola wanita Jerman yang berbasis di kota Andernach.
Nama lengkap | Sportgemeinschaft 99 Andernach e.V. |
---|---|
Berdiri | 2007 |
Stadion | Stadion Bassenheimer Weg (Kapasitas: 15,220) |
Liga | 2. Bundesliga Wanita |
2021–22 | ke-4, 2. Bundesliga Wanita |
Situs web | Situs web resmi klub |
Sejarah
suntingSG Andernach harus turun ke Regionalliga Wanita pada tahun 2018 setelah terdegradasi pada musim 2. Bundesliga Wanita 2017–2018.[1]
Referensi
sunting- ^ "Historie". SG 99 Andernach.