Resolusi 1914 Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa
Resolusi 1914 Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa, diadopsi pada 18 Maret 2010. Usai menyatakan pengunduran diri hakim Mahkamah Internasional (International Court of Justice, ICJ) Shi Jiuyong dan bahwa kelowongan harus diisi sesuai dengan Statuta ICJ, DKPBB memutuskan agar pemilihan terhadap kelowongan jabatan di ICJ akan diadakan pada 29 Juni 2010 di sesi ke-64 DKPBB dan Majelis Umum.[1][2]
Resolusi 1914 Dewan Keamanan PBB | |
---|---|
Tanggal | 18 Maret 2010 |
Sidang no. | 6.285 |
Kode | S/RES/1914 (Dokumen) |
Topik | Mahkamah Internasional |
Ringkasan hasil | 15 mendukung Tidak ada menentang Tidak ada abstain |
Hasil | Diadopsi |
Komposisi Dewan Keamanan | |
Anggota tetap | |
Anggota tidak tetap |
Referensi
sunting- ^ "Security Council sets 29 June as date to fill International Court of Justice post". UN News Centre. 18 March 2010.
- ^ "UN Security Council sets June date for filling vacancy at International Court of Justice". People's Daily. 18 March 2010.
Pranala luar
suntingWikisumber memiliki naskah asli yang berkaitan dengan artikel ini: