Pulau Sembilan, Kotabaru

kecamatan di Kabupaten Kotabaru, Kalimantan Selatan

Pulau Sembilan adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Kotabaru, Kalimantan Selatan, Indonesia. Disebut kecamatan Pulau Sembilan, karena ada sembilan pulau di sana, yaitu:

Pulau Sembilan
Negara Indonesia
ProvinsiKalimantan Selatan
KabupatenKotabaru
Pemerintahan
 • CamatHUSIN, S.Sos
Populasi
 • Total6,337 jiwa
Kode Kemendagri63.02.01 Edit nilai pada Wikidata
Kode BPS6302010 Edit nilai pada Wikidata
Luas4,76 km²
Desa/kelurahan5/-

[1] Pusat pemerintahan kecamatan Pulau Sembilan berada di Desa Tengah yang terletak di Pulau Marabatuan.[2]

Wilayah ini diperkirakan sebagai daerah yang disebut Kunir dalam Kakawin Nagarakretagama.[butuh rujukan]

Geografi

sunting

Batas wilayah

sunting

Kecamatan Pulau Sembilan berbatasan dengan:

Utara Selat Laut
Timur Selat Makassar
Selatan Laut Jawa
Barat Laut Jawa

Pembagian administratif

sunting

Kecamatan Pulau Sembilan dibagi menjadi 5 desa,[2] antara lain:

Nomor Nama Desa Luas (km²) Persentase (%)
1 Labuan Barat 1,62 34
2 Maradapan 0,81 17
3 Tanjung Nyiur 0,56 11,70
4 Teluk Sungai 1,34 28,90
5 Tengah 0,40 8,40
Jumlah 4,76 100

Lihat Pula

sunting

Referensi

sunting
  1. ^ Zal/Yn/Bin (6 September 2014). "Hj Neni Hilang di Pulau Sembilan". Radar Banjarmasin. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2014-09-07. Diakses tanggal 7 September 2014. 
  2. ^ a b "Pulau Sembilan Dalam Angka 2013". Badan Pusat Statistik Kab.Kotabaru. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2014-09-07. Diakses tanggal 7 September 2014.