Prefektur Otonom Kirgiz Kizilsu

prefektur otonom di Tiongkok

Prefektur Otonom Kirgiz Kizilsu[a] adalah sebuah prefektur otonom di Xinjiang barat, Tiongkok, berbatasan dengan Kirgizstan dan Tajikistan. Ibu kotanya berada di Artux. Prefektur ini berpenduduk 622.222 jiwa (hingga 2020) dan mencakup wilayah seluas 70.916 km2 (27.381 sq mi). Kebanyakan orang Kirgiz di Tiongkok hidup di Kizilsu; mereka hanya meliputi lebih dari seperempat penduduk prefektur. Orang Uighur merupakan grup etnis terbesar di Kizilsu, meliputi hampir dua pertiga penduduk.

Prefektur Otonom Kirgiz Kizilsu
Transkripsi Nama
 • Tionghoa克孜勒苏柯尔克孜自治州
 • Uighurقىزىلسۇ قىرغىز ئاپتونوم ئوبلاستى
 • Kirgizقىزىلسۇۇ قىرعىز اپتونوم وبلاسى
Yurt (tempat tinggal) orang Kirgiz di Bulungkol, County Akto
Yurt (tempat tinggal) orang Kirgiz di Bulungkol, County Akto
Prefektur Kizilsu (merah) di Xinjiang (jingga)
Prefektur Kizilsu (merah) di Xinjiang (jingga)
NegaraRepublik Rakyat Tiongkok
DaerahXinjiang
Ibu kotaArtux
Luas
 • Total70.916 km2 (27,381 sq mi)
Ketinggian1.150−7.000+ m (3.800−23.000+ ft)
Populasi
 (2020 Census)
 • Total622.222
 • Kepadatan8,8/km2 (23/sq mi)
Demografi
 • Grup etnis utama
Zona waktuUTC+8 (Standar Tiongkok)
Kode ISO 3166CN-XJ-30
PDB (nominal)[2]2019
 – Total¥15,905 miliar
$2,3 miliar
 – Per kapita¥25.556
$3.698
 – PertumbuhanKenaikan 5,2%
Situs webwww.xjkz.gov.cn (dalam bahasa Mandarin)
Prefektur Otonom Kirgiz Kizilsu
Nama Tionghoa
Hanzi tradisional: 克孜勒蘇柯爾克孜自治州
Hanzi sederhana: 克孜勒苏柯尔克孜自治州
Nama Uighur
Uighur: قىزىلسۇ قىرغىز ئاپتونوم ئوبلاستى
Nama ky
ky: قىزىلسۇۇ قىرعىز اپتونوم وبلاسى
Кызылсуу Кыргыз аптоном обласы
Kyzylsuu Kyrgyz aptonom oblasy

Catatan

sunting
  1. ^
    • Hanzi: 克孜勒苏柯尔克孜自治州; Pinyin: Kèzīlèsū Kē'ěrkèzī Zìzhìzhōu
    • bahasa Uighur: قىزىلسۇ قىرغىز ئاپتونوم ئوبلاستى‎, ULY: Qizilsu Qirghiz Aptonom Oblasti
    • Kirgiz: قىزىلسۇۇ قىرعىز اپتونوم وبلاسى, romanisasi: Kyzylsuu Kyrgyz aptonom oblasy

Rujukan

sunting
  1. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama cihai
  2. ^ "克孜勒苏州2019年国民经济和社会发展统计公报" (dalam bahasa Tionghoa). 12 March 2021. Diakses tanggal 12 March 2021. 

Pranala luar

sunting

Templat:Divisi setingkat prefektur di Republik Rakyat Tiongkok Templat:Otonomi minoritas etnis lainnya di Republik Rakyat Tiongkok

39°43′N 76°10′E / 39.71°N 76.17°E / 39.71; 76.17