Plaisir
Plaisir merupakan sebuah komune di pinggiran barat Paris, Prancis. Terletak 29.5 km (18.3 mil) dari pusat kota Paris.
Plaisir | |
---|---|
Negara | Prancis |
Arondisemen | Versailles |
Kanton | Plaisir (ibukota) |
Antarkomune | belum ada pada 2005 |
Kode INSEE/pos | 78490 / |
Berbatasan dengan Élancourt (selatan), Trappes (tenggara) dan Les-Clayes-sous-Bois (timur).
Penduduknya disebut Plaisirois
Memiliki sebuah pusat perbelanjaan besar, komune ini kembar dengan kota Lowestoft di East Anglia.
Angkutan
suntingPlaisir dilayani oleh dua stasiun pada jalur rel pinggiran Transilien Paris – Montparnasse: Plaisir – Les Clayes dan Plaisir – Grignon
Pranala luar
sunting- Plaisir city council website Diarsipkan 2021-05-06 di Wayback Machine.
Wikimedia Commons memiliki media mengenai Plaisir (Yvelines).