Santo Pishoy (Koptik: Ⲁⲃⲃⲁ Ⲡⲓϣⲱⲱⲓ Abba Pišoi; dan Yunani: Όσιος Παΐσιος ο Μέγας; 320 – 417 Masehi), dikenal dalam Gereja Ortodoks Koptik Aleksandria sebagai Bintang Gurun dan Orang yang Dikasihi dari Juruselamat Kami yang Baik, adalah seorang Bapa Gurun Koptik. Ia dikatakan melihat Yesus, dan jasadnya disimpan dalam keadaan ketiadaan kerusakan di Biara Santo Pishoy, Gurun Nitrian, Mesir. Ia dimuliakan oleh Gereja Ortodoks Oriental dan Gereja Ortodoks Timur, dan juga dikenal dengan versi bahasa Yunani dari namanya, Paisios.[1]

Santo Bishoy (Paisios Agung)
Ikon Koptik St. Bishoy, termasuk cuplikan-cuplikan dari kehidupannya
Bintang Gurun
Lahir320
Shansa, Mesir
Meninggal15 Juli 417
Gunung Ansena, Mesir
Dihormati diGereja Ortodoks Timur
Gereja Katolik Timur
Gereja Ortodoks Oriental
Tempat ziarahBiara Santo Pishoy
Scetes, Mesir
Pesta
  • 8 Epip (Gereja Ortodoks Koptik)
  • 30 November (Gereja Katolik Timur)
  • 19 June (Ortodoks Timur)
AtributBiarawan yang membopong Yesus, Biarawan yang membasuh kaki Yesus

Referensi

sunting
  1. ^ "Paisios the Great" Diarsipkan 2010-06-20 di Wayback Machine., Online Chapel, Greek Orthodox Archdiocese of America, retrieved 12-10-2009

Pranala luar

sunting