Pilatus (gunung)

gunung di Swiss

Pilatus, kerap disebut sebagai Gunung Pilatus, adalah sebuah massif gunung yang menghadap ke Luzern di Swiss Tengah. Gunungnya terdiri atas beberapa puncak, dan yang paling tertinggi adalah Tomlishorn dengan ketinggian (2.128,5 m (6.983 ft)).

Pilatus
Gunung Pilatus di atas Danau Luzern
Titik tertinggi
PuncakTomlishorn
Ketinggian2.128,5 m (6.983 ft)
Puncak585 m (1.919 ft)[1]
Isolasi167 km (104 mi)[2]
Puncak indukBrienzer Rothorn
Koordinat46°58′26″N 8°14′28″E / 46.97389°N 8.24111°E / 46.97389; 8.24111
Geografi
Pilatus di Swiss
Pilatus
Pilatus
Letak di Swiss
NegaraSwiss
PegununganAlpen Emmental
Peta topografiBadan Pemetaan Federasi Swiss
Pendakian
Pendakian pertamaAbad ke-14
Rute termudahPilatusbahn (kereta roda gigi tercuram di dunia)
Data iklim Pilatus (2106 m di atas permukaan laut, Periode Referensi 1981–2010)
Bulan Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Agt Sep Okt Nov Des Tahun
Rata-rata tertinggi °C (°F) −1.1
(30)
−1.7
(28.9)
−0.2
(31.6)
1.9
(35.4)
6.5
(43.7)
9.5
(49.1)
12.2
(54)
11.9
(53.4)
9.1
(48.4)
6.9
(44.4)
1.9
(35.4)
−0.3
(31.5)
4.7
(40.5)
Rata-rata harian °C (°F) −4.0
(24.8)
−4.6
(23.7)
−3.2
(26.2)
−0.9
(30.4)
3.6
(38.5)
6.6
(43.9)
9.2
(48.6)
9.1
(48.4)
6.3
(43.3)
3.9
(39)
−0.9
(30.4)
−3.2
(26.2)
1.8
(35.2)
Rata-rata terendah °C (°F) −6.8
(19.8)
−7.3
(18.9)
−5.9
(21.4)
−3.4
(25.9)
1.1
(34)
4.0
(39.2)
6.4
(43.5)
6.6
(43.9)
3.8
(38.8)
1.3
(34.3)
−3.6
(25.5)
−5.9
(21.4)
−0.8
(30.6)
Presipitasi mm (inci) 202
(7.95)
195
(7.68)
207
(8.15)
208
(8.19)
162
(6.38)
169
(6.65)
163
(6.42)
172
(6.77)
124
(4.88)
106
(4.17)
163
(6.42)
209
(8.23)
2.081
(81,93)
Rata-rata hari hujan atau bersalju (≥ 1.0 mm) 12.7 11.6 15.0 13.9 15.0 15.7 14.2 13.9 11.7 10.5 12.1 14.4 160.7
% kelembapan 63 66 74 79 82 85 83 82 78 70 67 65 74
Rata-rata sinar matahari bulanan 123 130 143 137 146 133 159 156 152 159 115 105 1.658
Kemungkinan sinar matahari (persen) 50 46 39 34 31 28 33 36 41 49 45 45 38
Sumber: MeteoSwiss[3]

Referensi

sunting
  1. ^ Diambil dari peta topografi Swisstopo. Col kuncinya berada di Celah Glaubenberg (1.543 m).
  2. ^ Diambil dari Google Earth. Titik terdekat dari titik yang lebih tinggi berada di utara Widderfeld Stock.
  3. ^ "Climate Normals Pilatus, Reference Period 1981–2010" (PDF). Zurich Airport, Switzerland: Federal Office of Meteorology and Climatology – MeteoSwiss. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 2016-11-15. Diakses tanggal 2016-11-14. 

Pranala luar

sunting