Phuleshwari

film India oleh Tarun Majumdar

Phuleshwari (bahasa Bengali: ফুলেশ্বরী) adalah sebuah film drama India-Bengali dirilis pada tahun 1974. Film yang disutradarai oleh Tarun Majumdar ini pemainnya antara lain adalah Prashanta Kumar Banerjee, Sandhya Roy, dan Samit Bhanja.[1]

ফুলেশ্বরী
Phuleshwari
SutradaraTarun Majumdar
Ditulis olehBibhutibhushan Bandyopadhyay
PemeranPrashanta Kumar Banerjee
Sandhya Roy
Samit Bhanja
DistributorRadharani Pictures
Tanggal rilis
1974
NegaraIndia India
BahasaBengali

Pemeran

sunting

Referensi

sunting
  1. ^ "ফুলেশ্বরী (১৯৭৪)" (dalam bahasa Bengali). Bengali Download. 2011-3-27. Diakses tanggal 2011-10-15. 

Pranala luar

sunting