Perang Uganda-Tanzania
artikel daftar Wikimedia
(Dialihkan dari Perang Uganda–Tanzania)
Perang Uganda-Tanzania (di Uganda biasanya disebut Perang Pembebasan) adalah pertempuran yang terjadi antara Uganda dan Tanzania pada tahun 1978-1979, yang menyebabkan jatuhnya rezim Idi Amin Dada.
Perang Uganda–Tanzania | |||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Pertempuran Perang Uganda – Tanzania | |||||||||
| |||||||||
Pihak terlibat | |||||||||
Uganda Libya Organisasi Pembebasan Palestina Didukung oleh: Pakistan Arab Saudi |
Tanzania Didukung oleh: Zambia Angola Ethiopia Aljazair | ||||||||
Tokoh dan pemimpin | |||||||||
Idi Amin Yusuf Gowon Isaac Maliyamungu Ali Fadhul Muammar Gaddafi Mutlaq Hamdan (WIA) Mahmoud Da'as |
Julius Nyerere Abdallah Twalipo Tumainiel Kiwelu David Musuguri Silas Mayunga Tito Okello David Oyite-Ojok Yoweri Museveni | ||||||||
Kekuatan | |||||||||
20.000 4.500 400+ |
150.000 2.000 800 | ||||||||
Korban | |||||||||
~1.000 Orang Uganda tewas 3.000 Orang Uganda ditangkap 600+ Orang Libya tewas 59 Orang Libya ditangkap 12–200 Orang Palestina tewas/hilang |
373 Orang Tanzania tewas ~150 Pejuang UNLA tewas | ||||||||
~1.500 Orang Tanzania dan 500+ orang sipil Uganda tewas |
Referensi
sunting- Tanzania Civil-military Relations and Political Stability Diarsipkan 2006-07-09 di Wayback Machine.
- Library of Congress Country Studies - A Country Study: Uganda
- Kenneth M. Pollack, Arabs at War: Military Effectiveness 1948-91, University of Nebraska Press, Lincoln and London, 2002
- Details of TPDF brigade movement during invasion Diarsipkan 2008-06-23 di Wayback Machine. (half way down page)