Perang Saudara Samoa Kedua
artikel daftar Wikimedia
Perang Saudara Samoa Kedua adalah konflik yang mencapai puncaknya pada tahun 1898 ketika Jerman, Britania Raya dan Amerika Serikat terikat dalam sengketa mengenai kepemilikan gugusan Kepulauan Samoa yang terletak di Samudra Pasifik selatan. Akibat dari perang ini pada tahun 1899 adalah pembagian kepulauan ini. Amerika Serikat memperoleh bagian timur, Jerman bagian barat dan Britania Raya mendapat gugusan kepulauan Pasifik lainnya yang sebelumnya merupakan kepemilikan Jerman.