Perang India–Pakistan 1947–1948
Perang India—Pakistan 1947, kadang-kadang disebut sebagai Perang Kashmir Pertama, adalah perang yang terjadi antara India dan Pakistan terhadap wilayah Kashmir dari tahun 1947 sampai 1948. Perang ini merupakan perang pertama dari empat perang yang terjadi antara India dan Pakistan. Akibat perang ini masih memengaruhi geopolitik kedua negara.
Perang India—Pakistan 1947 | |||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Bagian dari Perang dan konflik India—Pakistan | |||||||||
Tentara Pakistan di Perang Kashmir, Desember 1947 | |||||||||
| |||||||||
Pihak terlibat | |||||||||
India | Pakistan | ||||||||
Tokoh dan pemimpin | |||||||||
Jendral K M Cariappa Letjen S M Shrinagesh Mayjen K S Thimayya Mayjen Kalwant Singh | Mayjen Akbar Khan | ||||||||
Korban | |||||||||
1.604 tewas[1](tentara India) 684 tewas(pasukan Negara)[2] [3] 3.152 terluka [1] | 1.002 tewas[4] |
Penyebab
suntingGulab Singh dan penggantinya menguasai Kashmir. Pada sensus tahun 1941, sebanyak 4.021.698 orang berada di seluruh wilayah Kashmir, 3.101.247 diantaranya adalah Muslim. Pada wilayah yang bergolak di Lembah Kashmiri, 94% penduduknya adalah Muslim. Rakyat Kashmir bangkit melawan kekuasaan Maharaja Hari Singh. Dia terkenala akan kekejamannya menumpas pemberontakan pada tahun 1931. Pada tahun 1932, Sheikh Abdullah membentuk partai politik di Kashmir—the All Jammu & Kashmir Muslim Conference (diubah namanya menjadi National Conference pada tahun 1939). Pada tahun 1934, Maharaja melunak dan memberikan kesempatan untuk demokrasi terbatas dengan didirikannya DPR. Akan tetapi, keinginan untuk lepas dari kekuasaan Maharaja terus berlanjut. Berdasarkan instrumen pembagian India, penguasa wilayah diberikan pilihan untuk memilih untuk bergabung kepada India atau Pakistan. Mereka, akan tetapi, disarankan untuk menjadi wilayah tersendiri, dengan mempertimbangkan wilayah geografi dan masalah etnik.
Catatan kaki
sunting- ^ a b Official Government of India Statement giving numbers of KIA - Parliament of India Website. It is believed that this figure only gives the Indian Army casualties and not the State Forces.
- ^ JAK Rifles KIA
- ^ http://www.indianarmy.nic.in/martyrs/home.jsp?service=40&operation=6&hidrecord=10&subform=Search
- ^ [1]
Referensi
sunting- “Operations In Jammu and Kashmir 1947-1948” Ministry of Defence, Government of India, Thomson Press (India) Limited. New Delhi 1987. This is the Indian Official History, and was the major source for this work.
- “The Indian Army After Independence”, by KC Praval, 1993. Lancer International, ISBN 1-897829-45-0
- “Slender Was The Thread: The Kashmir confrontation 1947-1948”, by Maj Gen LP Sen, 1969. Orient Longmans Ltd New Delhi.
- “Without Baggage: A personal account of the Jammu and Kashmir Operations 1947-1949” Lt Gen. E. A. Vas. 1987. Natraj Publishers Dehradun. ISBN 81-85019-09-6.
- "Kashmir: A Disputed Legacy, 1846-1990" by Alastair Lamb, 1991. Roxford Books. ISBN 0-907129-06-4.
- “The Indian Armour: History Of The Indian Armoured Corps 1941-1971”, by Maj Gen Gurcharn Sandu, 1987, Vision Books Private Limited, New Delhi, ISBN 81-7094-004-4.
- “Thunder over Kashmir”, by Lt Col Maurice Cohen. 1955 Orient Longman Ltd. Hyderabad
- “Battle of Zoji La”, by Brig Gen SR Hinds, Military Digest, New Delhi, 1962.
- “History of Jammu and Kashmir Rifles (1820-1956)”, by Maj K Barhma Singh, Lancer International New Delhi, 1990, ISBN 81-7062-091-0.