Petualangan di Bulan

(Dialihkan dari Penjelajahan di Bulan)

Petualangan Di Bulan, adalah sebuah album serial Kisah Petualangan Tintin yang ke 17.

Petualangan di Bulan
Informasi Umum
Judul Asli(Prancis) On a marché sur la Lune
Terbit pertama1954
Album ke17
LokasiBulan
Syldavia
Halaman62 (Berwarna)
Informasi dari Terbitan Gramedia
Terbit pertamaOktober, 2008
Gramedia CodeGM 310.08.017
Urutan ceritanya
SebelumPerjalanan ke Bulan
SesudahPenculikan Lakmus

Album ini aslinya dalam bahasa Prancis disebut On a marché sur la Lune, dalam bahasa Indonesia kira-kira: "Orang sudah berjalan di atas bulan". Versi dalam bahasa Prancis pertama terbit pada tahun 1954.

Dalam album ini yang merupakan lanjutan album Ekspedisi ke Bulan, petualangan Tintin dan kawan-kawannya yang melakukan perjalanan ke Bulan diceritakan.