Penembakan Cetinje 2022

penembakan massal di Cetinje, Montenegro


Pada 12 Agustus 2022, terjadi pembunuhan massal di Cetinje, Montenegro, yang menewaskan sepuluh orang, termasuk dua anak-anak, dan enam luka-luka.[1] Pria bersenjata berusia 33 tahun yang diidentifikasi sebagai Vučko Borilović, kemudian ditembak dan dibunuh oleh Nenad Kaluđerovi, warga sipil bersenjata setelah terlibat baku tembak dengan petugas polisi. Insiden ini merupakan penembakan massal paling besar di Montenegro sejak pembantaian Cetinje 1944.[2]

Penembakan Cetinje 2022
Peta
LokasiCetinje, Montenegro
Koordinat42°23′11″N 18°55′30″E / 42.38639°N 18.92500°E / 42.38639; 18.92500
Tanggal12 Agustus 2022
Sekitar pukul 15:30 – 16:15 (UTC+02:00)
SasaranWarga sipil
Jenis serangan
  • Penembakan massal
  • pembunuhan massal
  • pembunuhan keluarga
  • penjarahan rumah
  • baku tembak
SenjataSenapan berburu
Korban tewas
11 (termasuk pelaku)
Korban luka
6
PelakuVučko Borilović
PembelaNenad Kaluđerović
MotifTidak diketahui

Referensi

sunting
  1. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama :8
  2. ^ "Mass Shooting in Montenegro Leaves 11 Dead". Balkan Insight. 12 Agustus 2022. Diarsipkan dari versi asli tanggal 13 Agustus 2022. Diakses tanggal 12 Agustus 2022.