Pendidikan di Melaka
Melaka adalah salah satu pusat pendidikan yang tertua di Malaysia selain dari Pulau Pinang. Walaupun ukurannya kecil, terdapat banyak peluang pendidikan di Melaka. Industri pendidikan di sini semakin berkembang beriringan dengan usaha-usaha yang diambil oleh pemerintah negeri untuk menjadikan Melaka sebagai sebuah pusat pendidikan.
Kini, semakin banyak sekolah dan perguruan tinggi menghiasi daerah Melaka. Pekerja dan buruh asing yang menetap di sini boleh memilih untuk mengantar anak-anak mereka ke institusi pendidikan umum mahupun swasta. Melaka juga mempunyai beberapa sekolah tinggi, perguruan tinggi teknik serta sekolah sekolah agama dari pelbagai ukuran dan kapasitas.
Daftar Universitas
sunting- Universitas Multimedia -- Bukit Beruang -- http://www.mmu.edu.my
- Universitas Teknik Nasional Malaysia -- Ayer Keroh -- http://www.kutkm.edu.my Diarsipkan 2007-10-06 di Wayback Machine.
- Universitas Teknologi Mara -- Kampus Cawangan Melaka -- Alor Gajah -- http://www3.uitm.edu.my/melaka/ Diarsipkan 2005-10-25 di Wayback Machine.
- Universitas Kuala Lumpur -- Taboh Naning -- UniKL Malaysian Institute of Chemical & Bioengineering Technology (MICET) Diarsipkan 2011-07-22 di Wayback Machine.
- Universitas Malaya -- Cawangan Melaka
Daftar Perguruan Tinggi dan Institut
sunting- Institut Kota Melaka, Ayer Keroh
- Kolej Ranger, Melaka
- Kolej Yayasan Melaka
- Kolej Teknologi Islam Melaka
- Akademi Laut Malaysia (Maritime College)
- Institut Teknologi Seni Malaysia
- Kolej Stamford, Cawangan Melaka
- Kolej Pertama
- Institut Yayasan Alor Gajah
- Institut Pendidikan Guru Malaysia, Kampus Perempuan Melayu Melaka
- Institut Bina Usahawan
- Institut Informatic, Cawangan Melaka
- Kolej Yayasan Saad
- Kolej Aman, Cawangan Melaka
- Sekolah Antarabangsa Melaka
- Politeknik Kota, Melaka
Daftar Sekolah Rendah
sunting- SK Air Baruk
- SK Merlimau 1
- SK Kesang Tua
- SK Tedong
- SK Pulai
- SK Merlimau 2
- SK Serkam
- SJK(C) Merlimau
- SK (P) Durian Daun
- SJK (C) Wen Hua
- SK Bendahara Seri Maharaja
- SK Cheng
- SK Semabok
- SK Kg. Gelam
- SK Bandar Hilir
- SK Jasin (INTEG)
- SK Bukit Baru
- SJK(C) Ping Ming
- SJK(C) Cheng
- SK Tangga Batu
- SJK(C) Yok Bin
- SJK(C) Bkt. Beruang
- SK Batu Berendam
- SK Bukit Beruang
- SK Duyong
- SK Bukit Lintang
- SK Paya Dalam
- SK Bukit Beringin
- SK Tg. Bidara
- SK Durian Tunggal
- SK Dato' Naning
- SK Limbongan
- SK Klebang Besar
- SK Peringgit
- SK Alai
- SK Lereh
- SK Bukit Beruang
- SJK(C) Siang Lin
- SJK(C) Yok Sin
- SJK(C) Notre Dame
- SK Paya Rumput
- SK Bachang
- SK Padang Temu
- SK Telok Mas
- SK Pernu
- SK Jln. Datuk Palembang
- SK Batu Berendam
- SJK(C) Katholik
- SK Pantai Kundor
- SK St. Francis
- SJK(C) Pay Chee
- SJK(C) Pay Fong 2
- SK Sungai Udang
- SK Kem Gerak Khas
- SK Alor Gajah 1
- SK Bukit Rambai
- SK Datuk Tambichik Karim
- SK Sri Laksamana
- SJKC(C) Malim
- SJK(C) Keh Seng
- SK Ayer Keroh
- SK Kem Terendak 1
Pranala luar
sunting- Portal Sekolah Online Diarsipkan 2005-09-05 di Wayback Machine.
- Sekolah di Alam Cyber