Penampang lintang (geometri)

Dalam geometri, penampang lintang atau potong lintang adalah perpotongan antara bangun ruang (3 dimensi) padat dengan sebuah bidang (2 dimensi).[1] Istilah ini juga dapat digunakan untuk konsep analog dalam dimensi yang lebih tinggi. Contohnya, mengiris-iris benda padat akan menghasilkan banyak penampang lintang.

Berbagai penampang lintang yang dibentuk dari mengiris kerucut.

Catatan kaki sunting

  1. ^ Swokowski 1983, p. 296

Referensi sunting