Paulina Robot

Aktris asal Indonesia (1938–2000)

Eva Paulina Robot (16 April 1938 – 5 Oktober 2000) adalah seorang aktris berkebangsaan Indonesia yang aktif pada tahun 1950-an. Ia merupakan putri dari aktris Mien Sondakh.

Paulina Robot
Paulina pada tahun 1955
LahirEva Paulina Robot
(1938-04-16)16 April 1938
Meninggal5 Oktober 2000(2000-10-05) (umur 62)
KebangsaanIndonesia
Pekerjaan
  • Aktris
Tahun aktif1953–1957
Orang tua

Filmografi

sunting
 
Paulina, Titien Sumarni, A. Thys, dan Mien Sondakh dalam film Putri Solo (1953)
Tahun Judul Peran Catatan
1953 Kisah Tudjuh Bidadari Putri
1953 Djelita
1953 Putri Solo Haryati
1954 Mertua Sinting
1954 Djandjiku Djandjimu
1957 Air Mata Ibu Istri Akhmad

Pranala luar

sunting

Paulina Robot di IMDb (dalam bahasa Inggris)