Park Hyun-bin
Penyanyi asal Korea Selatan
Park Hyun-bin (박현빈; lahir 18 Oktober 1982) adalah seorang penyanyi trot dari Korea Selatan.[1] Park Hyun-bin memulai debut dengan lagu 빠라빠빠/Bba-ra-bba-bba dan 곤드레 만드레/Gondeurae Mandeurae pada tahun 2006 yang melambungkan namanya sehingga sejak itu ia sangat populer di berbagai acara tv dan musik di Korea.[1] Ia dianggap sebagai Pangeran Trot dan merupakan salah satu dari pemimpin musik generasi baru yang menarik perhatian pencinta musik Korea.[1]
Park Hyun-bin | |
---|---|
Informasi latar belakang | |
Nama lahir | Park Ji-woong |
Lahir | 28 Oktober 1982 Gwangmyeong |
Genre | Trot |
Pekerjaan | Penyanyi |
Tahun aktif | 2006–sekarang |
Nama Korea | |
Hangul | |
Hanja | |
Alih Aksara | Bak Hyeon(-)bin |
McCune–Reischauer | Pak Hyŏnbin |
Nama lahir | |
Hangul | |
Hanja | |
Alih Aksara | Bak Ji(-)ung |
McCune–Reischauer | Pak Chiung |
Park Hyun-bin merupakan salah satu dari 10 orang artis Korea yang secara sukarela akan menyumbangkan kornea mereka, di antaranya Jang Yoon-jeong, Suh In-young dan Park Jeong-ah.[2]
Diskografi
sunting- Bbara-bba-bba (singel, 2006).
- Gondeure Mandeure (album pertama, 2006).
- Just Believe Me (singel, 2007).
Penghargaaan
sunting- Tahun 2006 - Artis pendatang baru terbaik, Seoul Pop Music Awards ke-16
- Tahun 2006 - Artis pendatang baru terbaik, Korean Traditional Music Award ke-6
Referensi
sunting- ^ a b c Park Hyun-bin Diarsipkan 2010-10-22 di Wayback Machine., kbs world. Diakses pada 21 Mei 2010.
- ^ (Inggris)Late Cardinal Inspires Celebs, koreatimes. Diakses pada 21 Mei 2010.
Pranala luar
sunting- Inwoo Productions Diarsipkan 2012-03-07 di Archive.is