Paperclip

grup musik rap asal indonesia

Paperclip merupakan grup musik rap berkebangsaan Indonesia yang dibentuk pada tahun 1993 ini terdiri dari Andre Maulana dan Budi Kadar Kusno. Sepanjang kariernya mereka sudah merilis sebanyak dua album studio.[1][2]

Paperclip
AsalJakarta, Indonesia
Genre
Tahun aktif1993 - sekaramg (3 generasi)
LabelGuest Music
AnggotaAndre Maulana
Mantan anggotaBudi Kadar Kusno

Karier

sunting

Paperclip mengawali kariernya dengan merilis lagu, yang berjudul Mati Lampu dalam album Pesta Rap 2 pada tahun 1997.[1] Paperclip kembali merilis lagu, yang berjudul Rumah Hamtu dalam album Pesta Rap 3 dirilis pada tahun 1997.[1] Paperclip merilis album pertama secara luas, yang berjudul Paperclip dirilis pada 2002 ini merupakan album kedua mereka[2] sebelumnya dengan judul yang sama dirilis pada tahun 2000 merupakan album pertama mereka secara indiependen.[2]

Diskografi

sunting
  • Paperclip (2000)
  • Paperclip (2002)

Referensi

sunting
  1. ^ a b c "PaperClip: Demo yang diperjualbelikan". hiphopindo.net. 2003-08-21. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2003-08-21. Diakses tanggal 2022-08-14. 
  2. ^ a b c "PAPERCLIP – GUESTMUSIC.ID" (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2022-08-14. 

Pranala luar

sunting