Pantai Bukisi
artikel ini tidak memiliki pranala ke artikel lain. |
Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini. Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala. Tag ini diberikan pada Januari 2023. |
Bukisi merupakan bahasa Yokari ( Bu = Air dan Kisi = Pasir Putih ) atau dalam hakikatnya adalah sebuah tempat yang indah dengan sungai kecil yang jernih dengan pasir putih disepanjang pantainya, tepian laut yang berhias pasir putih dari ujung ke ujung. Air lautnya biru muda jernih, menampakkan dasar laut yang berpasir bersih. Bukisi juga adalah nama dari sebuah kampung dengan masyarakatnya yang tinggal di sepanjang pesisir pantainya. Rumah penduduk setempat berjejer di sekitar pantai, berlatar belakang bukit hijau penuh pohon sawit. Sungguh pemandangan yang terlalu sayang untuk dilewatkan.
Artikel ini tidak memiliki kategori atau memiliki terlalu sedikit kategori. Bantulah dengan menambahi kategori yang sesuai. Lihat artikel yang sejenis untuk menentukan apa kategori yang sesuai. Tolong bantu Wikipedia untuk menambahkan kategori. Tag ini diberikan pada Desember 2023. |