Pammas, Liukang Kalmas, Pangkajene dan Kepulauan

desa di Kabupaten Pangkajene Kepulauan, Sulawesi Selatan

Pammas (akronim dari Pammantauang Masalima) adalah sebuah desa di Kecamatan Liukang Kalmas, Kabupaten Pangkajene dan Kepulauan, Provinsi Sulawesi Selatan, Indonesia.

Pammas
Negara Indonesia
ProvinsiSulawesi Selatan
KabupatenPangkajene dan Kepulauan
KecamatanLiukang Kalmas
Kode Kemendagri73.10.02.2002 Edit nilai pada Wikidata
Luas... km²
Jumlah penduduk... jiwa
Kepadatan... jiwa/km²


Desa Pammas di Sulawesi Selatan
Desa Pammas
Desa Pammas
Letak Desa Pammas dalam wilayah Sulawesi Selatan.

Wilayah

sunting

Desa Pammas berbentuk kepulauan. Wilayahnya terdiri atas 3 pulau, yakni pulau Masalima, Pulau Saliriang, Pulau dan pulau Pammantauang (pusat pemerintahan).

Lihat pula

sunting

Referensi

sunting