Orang Slowakia di Serbia

Orang Slowakia di Serbia (bahasa Serbia: Словаци, Slovaci) berjumlah 52.750 jiwa dan sekitar 0,7% dari populasi negara itu pada tahun 2011.[1] Sebagian besar tinggal di Vojvodina (50.321), di mana mereka merupakan suku bangsa terbesar ketiga setelah Serbia dan Hungaria. Mereka berbicara bahasa Slowakia, salah satu dari enam bahasa resmi di Provinsi Otonom Vojvodina. Tidak seperti kerabat mereka di Slowakia yang beragama Katolik Roma, orang-orang Slowak di Serbia memeluk Protestan.

Orang Slowakia di Serbia
Словаци у Србији
Slovaci u Srbiji
Slováci v Srbsku
Jumlah populasi
52,750 (2011)
Daerah dengan populasi signifikan
 Vojvodina50,321
Bahasa
Slowak dan Serbia
Agama
Lutheranisme

Referensi

sunting
  1. ^ "Salinan arsip". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2020-05-09. Diakses tanggal 2020-11-08. 

Pranala luar

sunting