On the Tendency of Species to form Varieties; and on the Perpetuation of Varieties and Species by Natural Means of Selection

"On the Tendency of Species to form Varieties; and on the Perpetuation of Varieties and Species by Natural Means of Selection" adalah judul dari sebuah artikel jurnal, yang dibuat dan dihasilkan dari presentasi bersama dari dua makalah saintifik kepada Linnean Society of London pada 1 Juli 1858: On The Tendency of Varieties to Depart Indefinitely from the Original Type karya Alfred Russel Wallace dan Extract from an unpublished Work on Species dari Essay karya Charles Darwin tahun 1844. Artikel tersebut juga meliputi Abstract of a Letter dari Darwin kepada Asa Gray, dan sebuah surat pengenalan dari Joseph Dalton Hooker dan Charles Lyell.

Referensi

sunting

Pranala luar=

sunting