Nocticola gerlachi

spesies serangga


Nocticola gerlachi, atau kecoak gerlach, adalah sebuah spesies pada famili Nocticolidae. Spesies ini dapat ditemukan di Seychelles, yaitu sebuah negara kepulauan di lepas pesisir Afrika.[2] Kecoak ini berwarna cokelat dengan kaki "keputihan". Spesiesnya dinamai setelah Justin Gerlach, yang menemukannya.[2] Hanya spesies jantan yang pernah dikoleksikan. Betina tidak diketahui.

Nocticola gerlachi
Klasifikasi ilmiah Sunting klasifikasi ini
Takson tak dikenal (perbaiki): Nocticolidae
Genus: Nocticola
Spesies:
N. gerlachi
Nama binomial
Nocticola gerlachi
Roth, 2003

Referensi

sunting
  1. ^ Gerlach, J. (2012). "Nocticola gerlachi". 2012: e.T199508A2595807. doi:10.2305/IUCN.UK.2012.RLTS.T199508A2595807.en. 
  2. ^ a b Roth, Louis M. (2003). "Some cockroaches from Africa and islands of the Indian Ocean, with descriptions of three new species (Blattaria)". Transactions of the American Entomological Society. 129 (1): 163–182. ISSN 0002-8320. JSTOR 25078802.