No Regrets (seri televisi)

(Dialihkan dari No Regrets (seri TV))

No Regrets (Hanzi: 巾幗梟雄之義海豪情) adalah sebuah drama televisi periode Hong Kong tahun 2010 yang dibuat dan diproduksi oleh Lee Tim-shing untuk TVB. Berlatar belakang Kanton, Republik Tiongkok pada masa Perang Tiongkok-Jepang Kedua, film tersebut mengisahkan kehidupan Lau Sing dan Cheng Kau-mui, yang melindungi keluarga mereka dari kekerasan perang.

No Regrets
Nama alternatifRosy Business II
Rosy Business: No Regrets
Tradisional巾幗梟雄之義海豪情
Sederhana巾帼枭雄之义海豪情
Mandarinjīn guó xiāo xióng zhī yì hǎi háo qíng
Kantongan1 gwok3 hiu1 hung4 zi1 ji6 hoi2 hou4 cing4
ArtiVeiled Heroine, Ruthless Hero: Righteous Sea, Lofty Passion
GenrePeriod drama
Romantic thriller
PembuatLee Tim-Shing
Ditulis olehCheung Wah-Biu
Chan Ching-Yee
PemeranSheren Tang
Wayne Lai
Raymond Wong Ho-yin
Fala Chen
Kara Wai
Elliot Ngok
Susan Tse
Ngo Ka-nin
Mak Cheung-ching
Nancy Wu
Penggubah lagu temaTang Chi-wai, Yip Siu-chung
Lagu pembukaYee Hoi Ho Ching (義海豪情) by Leo Ku
Lagu penutupVarious Instrumental Music / Yee Hoi Ho Ching (義海豪情) by Leo Ku (Episode 1-31)
"Red Butterfly" (紅蝴蝶) by Ron Ng (di-cover oleh Wayne Lai) (Finale)[a]
Negara asalHong Kong
Bahasa asliKanton
Jepang
Jmlh. episode32 (daftar episode)
Produksi
Produser eksekutifLee Tim-shing
Lokasi produksiHong Kong
Pengaturan kameraMulti kamera
Durasi45 menit
Rumah produksiTVB
Rilis asli
JaringanJade
HD Jade
Format gambar576i (SDTV)
1080i (HDTV)
Rilis18 Oktober –
28 November 2010 (2010-11-28)
Acara terkait
Rosy Business (2009)
No Reserve (2017)
No Regrets
intertitle
Hanzi tradisional: 巾幗梟雄之義海豪情
Hanzi sederhana: 巾帼枭雄之义海豪情
Makna harfiah: Veiled Heroine, Ruthless Hero: Righteous Sea, Heroic Passion

Referensi

sunting

Pranala luar

sunting
  • TVB.com No Regrets - Official Website (dalam bahasa Mandarin)
  • K for TVB No Regrets - Series Synopsis (dalam bahasa Inggris)
  • No Regrets No Regrets - News and translations (dalam bahasa Inggris)