Nikon D300

kamera digital yang diproduksi oleh Nikon

Nikon D300 adalah kamera SLR digital 12,3 megapixel yang diproduksi oleh Nikon, yang diperkenalkan pada 23 Agustus 2007 bersama dengan kamera Nikon D3. Nikon D300 adalah penerus kamera terdahulunya, Nikon D200. Nikon D300 tidak banyak berbeda dari Nikon D3, perbedaan yang mencolok antara keduanya adalah Nikon D300 menggunakan format sensor Nikon DX sedangkan Nikon D3 menggunakan Nikon FX.

Kamera SLR digital Nikon D300.

Nikon D300 menggunakan sensor dengan resolusi 12 megapixel dengan layar 3 inci beresolusi 922.000 pixel.

Pranala luar

sunting