Nemesis (bintang hipotetis)

bintang

Nemesis adalah bintang katai merah[1] atau katai coklat[2] yang diusulkan keberadaannya pada tahun 1984. Bintang ini diusulkan mengelilingi Matahari pada jarak 95.000 Satuan Astronomi (1,5 tahun cahaya)[2] di luar awan Oort sebagai penyebab siklus kepunahan massal setiap 26 juta tahun sekali.[3][2] Sejauh ini, lebih dari 1300 katai coklat telah ditemukan dan tidak ada satupun yang berada di dalam Tata Surya.[4]

Penggambaran Nemesis sebagai bintang katai merah dan Matahari di tengah.

Catatan kaki

sunting
  1. ^ Leader-Post, "Scientists claim killer star exists", 22 Feb 1984, Page B6, Associated Press
  2. ^ a b c Leslie Mullen (03/11/10). "Getting WISE About Nemesis". Astrobiology Magazine (Cosmic Evolution). Diakses tanggal 2010-05-15. 
  3. ^ Raup, D.M. (1 February 1984). "Periodicity of Extinctions in the Geologic Past" (PDF). Proceedings of the National Academy of Sciences. 81 (3): 801–805. Bibcode:1984PNAS...81..801R. doi:10.1073/pnas.81.3.801. PMC 344925 . PMID 6583680. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 2007-10-01. Diakses tanggal 30 April 2007. 
  4. ^ Chris Gelino, Davy Kirkpatrick, Adam Burgasser. "DwarfArchives.org: Photometry, spectroscopy, and astrometry of M, L, and T dwarfs". caltech.edu. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2019-05-11. Diakses tanggal 2011-10-23.  (M=536, L=602, T=207)

Pranala luar

sunting