Nami yo Kiitekure

seri manga Jepang

Nami yo Kiitekure (Jepang: 波よ聞いてくれ), yang dirilis dalam bahasa Inggris dengan judul Wave, Listen to Me!, adalah sebuah seri manga seinen yang ditulis dan diilustrasikan oleh Hiroaki Samura. Manga ini mulai dimuat berseri dalam majalah Monthly Afternoon terbitan Kodansha sejak bulan Juli 2014 dan telah dibundel menjadi sepuluh volume tankōbon. Manga ini diterbitkan di Amerika Utara oleh Kodansha Comics. Adaptasi berupa seri anime yang diproduksi oleh Sunrise dijadwalkan untuk tayang perdana sejak bulan April 2020 pada blok pemrograman Animeism.

Nami yo Kiitekure
Gambar sampul manga volume pertama
波よ聞いてくれ
Manga
PengarangHiroaki Samura
PenerbitKodansha
Penerbit bahasa Inggris
MajalahMonthly Afternoon
DemografiSeinen
Terbit25 Juli 2014 – sekarang
Volume10
Seri anime
SutradaraTatsuma Minamikawa
SkenarioShōji Yonemura
MusikMotoyoshi Iwasaki
StudioSunrise
Saluran
asli
MBS, TBS, BS-TBS, HBC
Tayang 3 April 2020 19 Juni 2020
Episode12
 Portal anime dan manga

Lihat pula

sunting

Pranala luar

sunting