Museum Bokcheon
museum di Korea Selatan
Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini. Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala. Tag ini diberikan pada November 2015. |
Museum 'Bokcheon' (Hangul: 복천박물관; Hanja: 福泉博物館) adalah museum arkeologi yang terletak di Busan, Korea Selatan. Museum ini mulai dibuka pada tanggal 5 Oktober 1996, dan berisi tentang sejarah kota Busan dari masa Samhan hingga Samguk.[1] Artefak yang disimpan termasuk senjata militer, baju besi, pakaian, dan peralatan rumah tangga yang berasal dari galian di Bokcheon-dong[2]
Referensi
sunting- ^ "Bokcheon Museum (Busan) (복천박물관(부산)) | Official Korea Tourism Organization". english.visitkorea.or.kr (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2018-07-12.
- ^ "Introduction : Busan Museum". english.busan.go.kr (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2018-07-12.
Pranala luar
sunting