MS Sovereign

(Dialihkan dari Ms sovereign)

MS Sovereign (sebelumnya MS Sovereign of the Seas) adalah salah satu dari tiga kapal pesiar besar dari kelas Sovereign yang dioperasikan oleh Pullmantur Cruises dan sebelumnya oleh Royal Caribbean International.

Bobot kapal ini sebesar 73.192 GT, 7283 DWT, dengan panjang 268,33 m (880,35 ft), daya terpasang empat mesin diesel Pielstick-Alsthom 9-silinder 21.844 kW (gabungan). Kecepatan: 21,5 knot (39,8 km / jam; 24.7 mph) dan kapasitas 2.850 penumpang.

Referensi

sunting