Moustapha Akkad
Moustapha Akkad (bahasa Arab: مصطفى العقاد; 1 Juli 1930 – 11 November 2005) adalah sutradara dan produser film Suriah-Amerika, paling dikenal untuk memproduksi serial film Halloween dan menyutradarai Mohammad, Messenger of God dan Lion of the Desert. Dia tewas bersama putrinya Rima Akkad Monla pada tahun 2005 di Amman, Yordania oleh seorang pembom bunuh diri.[1][2]
Moustapha Akkad | |
---|---|
Lahir | 1 Juli 1930 Aleppo, Suriah |
Meninggal | 11 November 2005 Amman, Yordania | (umur 75)
Sebab meninggal | Ledakan besar |
Kebangsaan | Suriah-Amerika |
Kewarganegaraan | Amerika Serikat |
Almamater | Universitas California di Los Angeles, Universitas California Selatan |
Pekerjaan | Sutradara film |
Tahun aktif | 1976 - 2005 |
Dikenal atas | Memproduksi serial film Halloween |
Suami/istri | Patricia Akkad (bercerai), Susha Ascha Akkad |
Anak | Dari Patricia Rima Akkad Monla (meninggal), Tarik Akkad, Malek Akkad Dari Susha Zaid Akkad |
|
Filmografi
sunting- Mohammed, Messenger of God (1976)
- Halloween (1978)
- Lion of the Desert (1980)
- Halloween II (1981)
- Halloween III: Season of the Witch (1982)
- Halloween 4: The Return of Michael Myers (1988)
- Halloween 5: The Revenge of Michael Myers (1989)
- Halloween: The Curse of Michael Myers (1995)
- Halloween H20: 20 Years Later (1998)
- Halloween: Resurrection (2002)
Referensi
suntingPranala luar
sunting- Moustapha Akkad di IMDb (dalam bahasa Inggris)
- Aljazeera. Firas Al-Atraqchi. An Arab American director's legacy
- Juan Cole. The Strange Death of Moustapha Akkad
- The Telegraph. Moustapha Akkad Diarsipkan 2007-10-11 di Wayback Machine.