Modul:Infobox mapframe/doc
Modul ini dinilai sebagai modul beta, dan siap digunakan secara luas. Modul ini masih baru dan harus digunakan dengan hati-hati untuk memastikan bahwa hasilnya sesuai dengan yang diharapkan. |
Halaman terkait |
---|
Penggunaan
suntingModul yang otomatis membuat mapframe dalam kotak info dengan masukan pengguna minimum
Penggunaan umum
suntingTempatkan templat {{Infobox mapframe}}, mengikuti dokumentasinya. Modul ini dapat diimpor ke modul lua lainnya.
Peta otomatis di kotak info
suntingSunting templat kotak infonya (atau bak pasirnya). Tambah baris seperti contoh di bawah pada kotak info Anda. Ganti angka (4, atau 97 ke 99), dengan angka yang sesuai dengan jumlah parameter yang Anda rencanakan.
Jika ditempatkan di atas kotak info | Jika ditempatkan di bawah kotak info |
---|---|
| image4 = {{#invoke:Infobox mapframe|auto}} | caption4 = {{#invoke:Infobox mapframe|autocaption}} |
| header97 = {{#if:{{{mapframe|}}}|Location}} | data98 = {{#invoke:Infobox mapframe|auto}} | data99 = {{#invoke:Infobox mapframe|autocaption}} |
Jika templat tersebut mengandung{{#invoke:Check for unknown parameters}}
, tambah parameter berikut:
| mapframe | mapframe-caption | mapframe-custom | mapframe-id | mapframe-coord | mapframe-wikidata | mapframe-point | mapframe-shape | mapframe-frame-width | mapframe-frame-height | mapframe-shape-fill | mapframe-shape-fill-opacity | mapframe-stroke-color | mapframe-stroke-colour | mapframe-stroke-width | mapframe-marker | mapframe-marker-color | mapframe-marker-colour | mapframe-geomask | mapframe-geomask-stroke-color | mapframe-geomask-stroke-colour | mapframe-geomask-stroke-width | mapframe-geomask-fill | mapframe-geomask-fill-opacity | mapframe-zoom | mapframe-length_km | mapframe-length_mi | mapframe-area_km2 | mapframe-area_mi2 | mapframe-frame-coordinates | mapframe-frame-coord | mapframe-switcher | mapframe-height | mapframe-width
Begitu selesai, parameter di atas akan tersedia kepada pengguna.
- Nilai bawaan parameter-parameter ini dapat ditentukan dengan menyebut #invoke, contohnya
{{#invoke:Infobox mapframe|auto|mapframe-marker=library}}
berarti library marker digunakan kecuali nilai yang berbeda diberikan. - Secara bawaan peta tidak ditampilkan, kecuali menyebutkan
|mapframe=yes
. Untuk menyalakannya, pada sebutan #invoke tambahkan|onByDefault=yes
– yang berarti peta tersebut akan ditampilkan kecuali menyebutkan|mapframe=no
. onByDefault dapat kondisional, seperti jika parameter lainnya muncul, misal|onByDefault={{#if:{{{pushpin_map|}}}|no|yes}}
- Tambah parameter baru ke dokumentasi. Gunakan
{{Infobox mapframe/doc/parameters}}
. Tentukan nilai bawaan (jika menggunakan penyebutan #invoke) dengan menambahkan parameter |nama parameter=nilai. Luaran otomatisnya ditunjukkan di bawah:
Konten yang diperluas |
---|
- Parameter dapat juga ditambahkan ke TemplateData dapat ditambahkan dengan menyalin-tempel: