Mitrofan Ivanovich Nedelin (bahasa Rusia: Митрофа́н Ива́нович Неде́лин; 9 November 1902 – 24 Oktober 1960) adalah seorang panglima militer asal Uni Soviet yang menjabat sebagai kepala marsekal artileri dalam Angkatan Bersenjata Uni Soviet. Sebagai anggota jangka panjang Tentara Merah, Nedelin adalah veteran sejumlah perang dan diangkat menjadi Pahlawan Uni Soviet atas jasanya pada Perang Dunia Kedua.

Mitrofan Ivanovich Nedelin
Lahir9 November 1902
Borisoglebsk, Kegubernuran Voronezh, Kekaisaran Rusia
Meninggal24 Oktober 1960(1960-10-24) (umur 57)
Kosmodrom Baikonur, RSS Kazakh, Uni Soviet
DikebumikanNekropolis Tembok Kremlin
Pengabdian Uni Soviet
Dinas/cabangArtileri, Pasukan Roket Strategis
Lama dinas1920 — 1960
PangkatKepala marsekal artileri
Perang/pertempuranPerang Saudara Rusia
Perang Saudara Spanyol
Perang Musim Dingin
Perang Dunia II
PenghargaanPahlawan Uni Soviet

Bacaan tambahan

sunting

Pranala luar

sunting

  Media terkait Mitrofan Ivanovich Nedelin di Wikimedia Commons