Mister International 2008

Mister International 2008 adalah rangkaian kontes pria Mister International yang diadakan untuk ketiga kalinya dan bertempat di negara Taiwan pada tabggal 24 November 2008.

Mister International 2008
Tanggal24 November 2008
Tempat Taiwan
Kontestan30
Semifinalis15
DebutAngola, Belanda, Belgia, Bolivia, China, Honduras, Hong Kong, Kroasia, Kyrgyzstan, Luksemburg, Makau, Malta, Nigeria, Pakistan, Prancis, Slovenia, Vietnam
Tidak berkompetisiKanada, Kosta Rika, Mesir, Guatemala, Italia, Malaysia
Berkompetisi kembaliIndonesia, Filipina
PemenangNgô Tiến Đoàn
( Vietnam)
PersahabatanMihovil Barun
( Kroasia)
Kostum Nasional TerbaikLi Chi Hsiang
( Taiwan)
← 2007
2009 →

Ngô Tiến Đoàn dari Vietnam menjadi pemenang pada tahun ini, dan pada tahun ini pula Vietnam mengirimkan wakilnya. Indonesia tampil kembali, setelah sebelumnya pada tahun 2007 absen dan berhasil meraih posisi Top 15.

Utama
Gelar Kontestan
Mister International 2008   Vietnam - Ngô Tiến Đoàn
Runner-up 1   Libanon - Mohamad Chamseddine
Runner-up 2   China - Zhang Lun Shuo
Runner-up 3   Kroasia - Mihovil Barun
Runner-up 4   Belanda - Vincent Cleuren
10 Besar
15 Besar
Penghargaan khusus
Gelar Kontestan
Mr. Photogenic   Taiwan - Li Chi Hsiang
Mr. Congeniality   Kroasia - Mihovil Barun
Mr. Spirit   Nigeria - Edgar Chidiebere Chima Ononuju
Best National Costume   Taiwan - Li Chi Hsiang

Peserta

sunting

Trivia

sunting

Lintas kompetisi

sunting

Berikut ini adalah peserta yang berkompetisi pada kontes lain :

Pranala luar

sunting