Military Cross
Military Cross (MC) adalah dekorasi militer tingkat ketiga yang dianugerahi kepada para perwira dan (sejak 1993) pangkat lainnya dari Angkatan Bersenjata Britania, dan dipakai untuk menganuerahi para perwira dari negara-negara Persemakmuran lainnya.
Military Cross | |
---|---|
Military Cross | |
Dianugerahkan oleh Britania Raya dan Persemakmuran | |
Jenis | Dekorasi militer |
Persyaratan penerima | Britania, (dulunya) Persemakmuran, dan pasukan sekutu |
Dianugerahkan atas dasar | ... gallantry during active operations against the enemy.[1] |
Status | Masih diberikan |
Keterangan | Salib perak dengan lengan persegi, Royal Cypher di bagian tengah (bagian depan) (bagian belakang) datar |
Statistik | |
Ditetapkan pada | 28 Desember 1914 |
Anugerah pertama | 1 Januari 1915 kepada Letnan G. F. H. Brooke, 16th Lancers (Staf Kapten).[2] |
Jumlah anugerah |
George V: lebih dari 40,000 George VI: lebih dari 11,000 Elizabeth II: tak dipublikasikan[3] |
Penerima istimewa |
lebih dari 48,000 |
Order of Wear | |
Lebih tinggi | Distinguished Service Cross[4] |
Lebih rendah | Distinguished Flying Cross[4] |
Yang terkait | Military Medal |
Pita Military Cross; tanpa, dengan lencana, dan dengan dua lencana |
MC diberikan atas pengakuan "sebuah tindakan atau tindakan-tindakan dari jasa menakjubkan saat operasi-operasi aktif melawan musuh di darat kepada seluruh anggota, dari pangkat manapun dalam Angkatan Darat Kami".[5] Pada 1979, Ratu menyepakati sebuah usulan agar sejumlah penghargaan, termasuk Military Cross, dapat dianugerahi secara anumerta.[6]
Catatan
sunting- ^ UK Defence FactSheet Diarsipkan 27 September 2007 di Wayback Machine., accessed 28 June 2007.
- ^ "No. 29024". The London Gazette (Supplement). 29 December 1914. hlm. 7–9.
- ^ Mussell, John W. (2014). Medal Yearbook 2014. Honiton, Devon: Token Publishing. ISBN 978-1-908-828-11-8.
- ^ a b "JSP 761 Honours and Awards in the Armed Forces" (PDF). hlm. 12A-1. Diakses tanggal 7 November 2014.
- ^ "No. 56693". The London Gazette (Supplement). 17 October 2002. hlm. 11146.
- ^ P E Abbott and J M A Tamplin; British Gallantry Awards, 1981, Nimrod Dix and Co, ISBN 0-902633-74-0, p. xx.
Daftar pustaka
sunting- Mackay, J and Mussell, J (eds) – Medals Yearbook – 2005, (2004), Token Publishing.
Pranala luar
sunting- Database of Australian Awardees Diarsipkan 2017-08-16 di Wayback Machine. at the Australian Government Honours website Diarsipkan 2019-05-15 di Wayback Machine.
- Search recommendations for the Military Cross on The UK National Archives' website.
- "The King's Own Royal Regiment Museum, (Lancaster), Military Cross". kingsownmuseum.plus.com. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2008-09-07. Diakses tanggal 2017-10-04.
- Notes on numbers awarded