Michael Waltrip
Michael Curtis Waltrip (lahir 30 April 1963) merupakan seorang mantan pembalap mobil Amerika Serikat yang saat ini berprofesi sebagai komentator TV, pengarang dan jurnalis. Ia merupakan adik dari Darrell Waltrip. Ia merupakan pemenang lomba Daytona 500 edisi 2001 dan 2003. Ia juga sempat menjadi pemilik tim Michael Waltrip Racing di NASCAR Seri Piala.[2]
Michael Waltrip | |||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Lahir | Michael Curtis Waltrip 30 April 1963 Owensboro, Kentucky[1] | ||||||
Tinggi | 6 ft 5 in (1,96 m) | ||||||
Berat | 210 pon (95 kg) | ||||||
Pencapaian | 1983 Darlington Dash Series champion 1996 The Winston winner 2001, 2003 Daytona 500 winner 2002, 2005 Gatorade Duel Winner | ||||||
Penghargaan | 1983, 1984 Darlington Dash Series Most Popular Driver | ||||||
Karier NASCAR Seri Piala | |||||||
784 lomba dalam kurun waktu 33 tahun | |||||||
Klasemen 2017 | 38th | ||||||
Hasil terbaik | 12th (1994, 1995) | ||||||
Lomba pertama | 1985 Coca-Cola World 600 (Charlotte) | ||||||
Lomba terakhir | 2017 Daytona 500 (Daytona) | ||||||
Menang pertama | 2001 Daytona 500 (Daytona) | ||||||
Menang terakhir | 2003 EA Sports 500 (Talladega) | ||||||
| |||||||
Karier NASCAR Seri Xfinity | |||||||
279 lomba dalam kurun waktu 22 tahun | |||||||
Hasil terbaik | 13th (2004) | ||||||
Lomba pertama | 1988 Kroger 200 (IRP) | ||||||
Lomba terakhir | 2011 Aaron's 312 (Talladega) | ||||||
Menang pertama | 1988 Grand National 200 (Dover) | ||||||
Menang terakhir | 2004 Pepsi 300 (Nashville) | ||||||
| |||||||
Karier NASCAR Seri Truk | |||||||
9 lomba dalam kurun waktu 6 tahun | |||||||
Hasil terbaik | 61st (2004) | ||||||
Lomba pertama | 1996 Carquest 420K (Las Vegas) | ||||||
Lomba terakhir | 2011 NextEra Energy Resources 250 (Daytona) | ||||||
Menang pertama | 2011 NextEra Energy Resources 250 (Daytona) | ||||||
| |||||||
Catatan lomba Le Mans 24 Jam | |||||||
Tahun | 2011 | ||||||
Tim | AF Corse | ||||||
Hasil terbaik | DNF in LMGTE-PRO (2011) | ||||||
Menang kelas | 0 | ||||||
Terakhir diperbarui pada: February 25, 2017. |
Referensi
sunting- ^ "Michael Waltrip Racing :: Michael Waltrip". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2018-02-28. Diakses tanggal 2018-05-05.
- ^ ""Michael Waltrip Racing and Toyota Enter NASCAR Nextel Cup Series Competition Together in 2007"". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2011-07-17. Diakses tanggal 2018-05-05.
Pranala luar
suntingWikimedia Commons memiliki media mengenai Michael Waltrip.
- Situs web resmi
- Statistik Michael Waltrip sebagai pembalap di Racing-Reference
- Statistik Michael Waltrip sebagai pemilik di Racing-Reference
- Michael Waltrip at Fox Sports
- Michael Waltrip at NASCAR.com
- Coca-Cola Racing Family's Michael Waltrip profile