Margamukti, Talaga, Majalengka

desa di Kabupaten Majalengka, Jawa Barat

Margamukti merupakan salah satu desa di kecamatan Talaga, Majalengka, Jawa Barat, Indonesia. Yang terdiri dari 4 kampung utama (BLOK) yaitu :

  1. Blok Margamukti yang sering di kenal dengan blok desa
  2. Blok Margaluyu
  3. Blok Margamulya
  4. Blok Cangkuang
Margamukti
Negara Indonesia
ProvinsiJawa Barat
KabupatenMajalengka
KecamatanTalaga
Kode Kemendagri32.10.04.2016 Edit nilai pada Wikidata
Luas... km²
Jumlah penduduk... jiwa
Kepadatan... jiwa/km²

"Istilah blok disini merupakan salah satu kekayaan adat setempat, yang merupakan warisan leluhur yang sudah di wariskan secara turun menurun. Dan hingga saat ini blok di lingkungan ini bisa di sebandingkan dengan kampung"

Margamukti merupakan desa yang di himpit 3 desa sekaligus, diantaranya :

  1. Desa lampuyang dari sebelah timur
  2. Desa cimanggu dari sebelah barat
  3. Desa ciranca dari sebelah selatan
  4. Utara merupakan jantung kehidupan, hutan yang senantiasa memberikan sumber sumber kehidupan.


Di sini juga terdapat banyak sarana public yang menjadi tempat untuk mengembangkan sumber daya manusia (SDM) .

Diantaranya dua gedung sekolah dasar yaitu SDN Margamukti 1 dan SDN Margamukti 2, dua gedung Taman Kanak-Kanak (TK), 4 Masjid sebagai tempat beribadah, 9 mushola, 2 gor sebagai saran olahraga di dalam ruangan, dan 1 lapangan sepak bola.

Pranala luar

sunting