Makmur, Pangkalan Kerinci, Pelalawan

desa di Kabupaten Pelalawan, Riau

Makmur merupakan salah satu desa yang ada di kecamatan Pangkalan Kerinci, Kabupaten Pelalawan, provinsi Riau, Indonesia.

Makmur
Negara Indonesia
ProvinsiRiau
KabupatenPelalawan
KecamatanPangkalan Kerinci
Kode pos
28381
Kode Kemendagri14.05.02.2003 Edit nilai pada Wikidata
Luas1.371 km²
Jumlah penduduk6.223 jiwa
Kepadatan14,19 jiwa/km²
Peta
PetaKoordinat: 0°25′15.600″N 101°50′24.000″E / 0.42100000°N 101.84000000°E / 0.42100000; 101.84000000


Sejarah

sunting

Desa Makmur atau yang lebih dikenal dengan SP 6 mempunyai sejarah yang sangat panjang dari terbentuknya desa pada awal tahun 90 an oleh masyarakat transmigrasi dari pulau jawa sampai sekarang, hingga terjadi pemekaran dusun antara timur, tengah, dan barat. Dahulunya Desa Makmur masuk kabupaten Kampar dan kemudian pada tahun 1998 terjadi pemekaran wilayah kabupaten yaitu Kabupaten Pelalawan dan Kabupaten Kampar, maka sekarang Desa Makmur masuk Kabupaten Pelalawan. Dengan mayoritas penduduknya adalah petani yang didukung oleh perkebunan Kelapa sawit, yang mana penduduknya banyak berasal dari pulau jawa yang ikut transmigrasi ke desa ini.

Geografi

sunting

a) Batas Wilayah Desa Letak geografi Desa Makmur Kecamatan Pangkalan Kerinci Kabupaten Pelalawan terletak diantara :

Sebelah Utara : PT. Asian AGRI

Sebelah selatan : Kelurahan Kerinci Barat

Sebelah Barat : Desa Mekar jaya

Sebelah Timur : Kelurahan Pangkalan Kerinci Kota

b) Luas Wilayah Desa Makmur

1. Pemukiman : 438,5 ha

2. Pertanian/Perkebunan : 898 ha

3. Kebun Kas Desa : 6 ha

4. Perkantoran : 2,5 ha

5. Sekolah : 6,6 ha

6. Jalan : 18 ha

7. Lapangan bola kaki dan bola volly : 1 ha

8. Pustu : 0,2 ha

9. Koprasi Unit Desa : 0,2 ha

10. Lahan Persiapan Sarana Lainnya : ha