Maharaja (film 1998)

film India oleh Anil Sharma

Maharaja adalah sebuah film petualangan supernatural Hindi India 1998 yang disutradarai oleh Anil Sharma. Film ini dibintangi oleh Govinda dan Manisha Koirala dalam peran utama.

Maharaja
Sampul DVD
SutradaraAnil Sharma
ProduserNaraindas Mukhija
Ditulis olehAnil Sharma
Shyam Goel[1]
PemeranGovinda
Manisha Koirala
Raj Babbar
Shakti Kapoor
Penata musikNadeem-Shravan
SinematograferAnil Dhanda
DistributorNavchitra Productions
Tanggal rilis
  • 4 September 1998 (1998-09-04)
[2]
NegaraIndia
BahasaHindi

Referensi

sunting
  1. ^ "Maharaja (1998)". BFI Film & TV Database
  2. ^ "Review Diarsipkan 28 April 2007 di Wayback Machine. at Planet Bollywood

Pranala luar

sunting