MBC Newsdesk
MBC NEWSDESK adalah program televisi asal Korea Selatan
MBC Newsdesk adalah program berita televisi malam utama dari Munhwa Broadcasting Corporation (MBC). Program ini pertama kali tayang pada tanggal 5 Oktober 1970, dan pada saat ini ditayangkan pada pukul 19:50 WSK. Program ini dipandu oleh Wang Jong-myung dan Lee Jae-eun pada hari biasa, dan Kim Kyung-ho dan Kim Cho-rong pada akhir pekan. Program ini baru-baru ini merayakan ulang tahun ke-50, menjadikannya siaran berita terlama di televisi Korea Selatan.[1]
MBC Newsdesk | |
---|---|
Berkas:MBC Newsdesk titlecard (June 29, 2020).jpg | |
Genre | Berita televisi |
Presenter | Hari biasa: Wang Jong-myung Lee Jae-eun Akhir pekan: Kim Kyung-ho Kim Cho-rong |
Negara asal | Korea Selatan |
Bahasa asli | Bahasa Korea |
Jmlh. episode | n/a disiarkan setiap hari |
Produksi | |
Lokasi produksi | Korea Selatan |
Pengaturan kamera | Multiple-camera setup |
Durasi |
|
Rumah produksi | MBC News |
Rilis asli | |
Jaringan | MBC TV |
Rilis | 5 Oktober 1970 sekarang | –
Referensi
sunting- ^ "MBC 뉴스데스크 - 나무위키". namu.wiki. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2020-10-31. Diakses tanggal 2020-11-28.