Lyudmila Alexeyevna Chursina (Rusia: Людми́ла Алексе́евна Чурсина́; lahir 20 Juli 1941) adalah seorang pemeran film Soviet dan Rusia. Ia tampil dalam lebih dari 50 film dan acara televisi sejak 1962. Pada 1981, ia menjadi anggota juri di Festival Film Internasional Moskwa ke-12.[1]

Lyudmila Chursina
Lyudmila Chursina pada 2016
LahirLyudmila Alexeyevna Chursina
20 Juli 1941 (umur 83)
Velikiye Luki, Oblast Pskov, SFSR Rusia (kini Rusia)
PekerjaanPemeran
Tahun aktif1961-kini
Penghargaan
IMDB: nm0161524 Allmovie: p246462 Modifica els identificadors a Wikidata

Filmografi pilihan

sunting

Referensi

sunting
  1. ^ "12th Moscow International Film Festival (1981)". MIFF. Diarsipkan dari versi asli tanggal 21 April 2013. Diakses tanggal 21 January 2013. 

Pranala luar

sunting