Lucifer Rising (buku)
Lucifer Rising adalah buku yang ditulis oleh pengarang dan pendeta Gereja Setan Gavin Baddeley. Buku ini berisi sejarah kuno dan aktual Satanisme, dan memberikan penyelidikan budaya Satanis modern.
Tokoh yang dibahas dalam buku ini adalah Anton Szandor LaVey, Kenneth Anger, Kerry Bolton, Aleister Crowley, Michael Aquino dan Charles Manson.