Lalabata, Soppeng

ibu kota Kabupaten Soppeng, Indonesia

Lalabata adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Soppeng, Sulawesi Selatan, Indonesia. Kecamatan Lalabata merupakan Ibu kota Kabupaten Soppeng yang dikenal dengan nama Kota Watansoppeng yang terdiri dari lima kelurahan yaitu Kelurahan Bila, Kelurahan Labata Rilau, Kelurahan Botto, Kelurahan Lapajung dan Kelurahan Lemba.[1]

Lalabata
Negara Indonesia
ProvinsiSulawesi Selatan
KabupatenSoppeng
Pemerintahan
 • Camat-
Populasi
 • Total32,804 jiwa jiwa
Kode Kemendagri73.12.04 Edit nilai pada Wikidata
Kode BPS7312020 Edit nilai pada Wikidata
Luas- km²
Desa/kelurahan3 desa
7 kelurahan

Referensi

sunting
  1. ^ "KECAMATAN LALABATA | Website Resmi Pemerintah Kabupaten Soppeng". soppengkab.go.id. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-09-25. Diakses tanggal 2017-09-25.