Kualifikasi Piala Dunia FIFA 2018 – Babak Pertama AFC
Kualifikasi Piala Dunia FIFA 2018 zona Asia (AFC) dan Kualifikasi Piala Asia AFC 2019 mulai dimainkan pada tanggal 12 hingga 17 Maret 2015.[1]
Format
suntingSebanyak 12 tim nasional (tim nasional berepringkat 35–46 di daftar peserta AFC) akan berlaga kandang-tandang. Enam pemenang melaju ke babak kedua untuk bergabung bersama tim peringkat 1-34 di AFC yang sudah menunggu..
Penempatan Unggulan
suntingPencabutan undian untuk tim yang berlaga di babak pertama telah dilakukan pada tanggal 10 Februari 2015, 14:30 WIB, di AFC House di Kuala Lumpur, Malaysia.[2]
Duabelas tim ditempatkan dalam dua pot yang berbeda . Pot A berisi tim-tim yang berperingkat 35–40, dan Pot B berisi tim-tim berperingkat 41–46. Penempatan ini berdasarkan Peringkat Dunia FIFA pada bulan Januari 2015 (ditunjukkan dalam kurung).[3][4] Setiap laga akan mempertemukan tim-tim yang berasal dari Pot A berhadapan dengan tim-tim yang berasal dari Pot B. Pemenang dari setiap pertandingan akan mendapatkan kesempatan melaju ke Ronde Kedua kulifikasi Piala Dunia 2018 zona Asia. Tim yang paling diunggulkan di Kualifikasi Zona pertama ini ialah India dengan peringkat FIFA Tertinggi saat dilakukan Undian, yakni 171 menurut data FIFA WORLD RANKING pada 12 Februari 2015.
Pot A | Pot B |
---|---|
|
Pertandingan
suntingTim 1 | Agregat | Tim 2 | Leg 1 | Leg 2 |
---|---|---|---|---|
India | 2–0 | Nepal | 2–0 | 0–0 |
Yaman | 3–1 | Pakistan | 3–1 | 0–0 |
Timor Leste | 5–1 | Mongolia | 4–1 | 1–0 |
Kamboja | 4–1 | Makau | 3–0 | 1–1 |
Tionghoa Taipei | 2–1 | Brunei | 0–1 | 2–0 |
Sri Lanka | 1–3 | Bhutan | 0–1 | 1–2 |
India menang dengan aggregat 2–0 dan melaju ke babak kedua.
Pakistan | 0–0 | Yaman |
---|---|---|
Laporan (FIFA) Laporan (AFC) |
Stadion Khalifa Sports City, Isa Town (Bahrain)[note 2]
Penonton: 2.200 Wasit: Ali Sabah Adday Al-Qaysi (Irak) |
Yaman menang dengan aggregat 3–1 dan melaju ke babak kedua.
Timor Leste | 4–1 | Mongolia |
---|---|---|
Quito 4', 7' R. Silva 84' Neto 85' |
Laporan (FIFA) Laporan (AFC) |
Batmönkhiin 87' |
Timor-Leste menang dengan aggregat 5–1 dan melaju ke babak kedua.
Kamboja menang dengan aggregat 4–1 dan melaju ke babak kedua.
Brunei | 0–2 | Tionghoa Taipei |
---|---|---|
Laporan (FIFA) Laporan (AFC) |
Wang Rui 37' Chu En-le 52' |
Stadion Sultan Hassanal Bolkiah, Bandar Seri Begawan
Penonton: 18.000 Wasit: Turki Al-Khudhayr (Arab Saudi) |
Tionghoa Taipei menang dengan aggregat 2–1 dan melaju ke babak kedua.
Bhutan menang dengan aggregat 3–1 dan melaju ke babak kedua.
Pencetak gol
sunting- 2 gol
- 1 gol
Catatan kaki
suntingReferensi
sunting- ^ "ExCo approves expanded AFC Asian Cup finals". AFC. 16 April 2014. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2015-05-03. Diakses tanggal 2015-02-10.
- ^ "India v Nepal headlines 2018 World Cup, 2019 Asian Cup qualifiers draw". AFC. 10 February 2015.
- ^ "Asian minnows begin World Cup mission". FIFA.com. 9 February 2015. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-09-04. Diakses tanggal 2015-02-10.
- ^ "FIFA Men's Ranking – January 2015 (AFC)". FIFA.com. 8 January 2015. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2016-03-05. Diakses tanggal 2015-02-10.
- ^ "Green-shirts resume camp ahead of major events". The News International (Pakistan). 13 February 2015. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2015-09-19. Diakses tanggal 27 Februari 2015.
- ^ "FIFA Match Laporan: Pakistan v Yemen". FIFA.com. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2015-05-12. Diakses tanggal 2016-10-11.
- ^ "Qualifier match between Pakistan and Yemen postponed". FIFA. 16 March 2015. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2015-05-12. Diakses tanggal 2016-10-11.
- ^ "Pakistan versus Yemen qualifier postponed due to safety concerns". AFC. 17 March 2015.
- ^ "Pakistan 2018 FIFA World Cup tie switched from Lahore to Bahrain". IBN Live. Reuters. 18 March 2015. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2015-05-09. Diakses tanggal 18 March 2015.
- ^ "Qualifying match between Pakistan and Yemen rescheduled". FIFA.com. 19 March 2015. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2015-09-25. Diakses tanggal 2016-10-11.
- ^ "Pakistan versus Yemen qualifier rescheduled". AFC. 20 March 2015.
Pranala luar
sunting- 2018 FIFA World Cup Russia Diarsipkan 2015-03-15 di Wayback Machine., FIFA.com (Inggris)
- FIFA World Cup Asian Qualifiers, the-AFC.com (Inggris)