Kostas Manoussakis
Kostas Manoussakis (bahasa Yunani: Κώστας Μανουσάκης; Januari 1929 – 26 Agustus 2005) adalah seorang sutradara dan penulis naskah asal Yunani. Film tahun 1964 buatannya Treason masuk dalam Festival Film Cannes 1965[1] dan film tahun 1966 buatannya The Fear masuk dalam Festival Film Internasional Berlin ke-16.
Kostas Manoussakis | |
---|---|
Lahir | Yunani | Januari 1929
Meninggal | 26 Agustus 2005 (usia 76) Athena, Yunani |
Pekerjaan | Sutradara, penulis naskah |
Tahun aktif | 1958–1966 |
Filmografi pilihan
suntingReferensi
sunting- ^ "Festival de Cannes: Treason". festival-cannes.com. Diakses tanggal 6 March 2009.
Pranala luar
sunting- Kostas Manoussakis di IMDb (dalam bahasa Inggris)