Kirovsk, Murmansk
67°37′N 33°39′E / 67.617°N 33.650°E
Kirovsk, Murmansk Pembagian administratif Rusia kota | |||||
---|---|---|---|---|---|
Кировск (ru) | |||||
Dinamakan berdasarkan | Sergey Mironovich Kirov | ||||
Tempat | |||||
Negara berdaulat | Rusia | ||||
Oblast di Rusia | Oblast Murmansk | ||||
Urban okrug in Russia (en) | Kirovsk Urban Okrug (en) | ||||
Ibu kota dari | |||||
Negara | Rusia | ||||
Penduduk | |||||
Keseluruhan | 22.042 (1937 ) | ||||
Geografi | |||||
Ketinggian | 380 m | ||||
Informasi tambahan | |||||
Kode pos | 184250 | ||||
Kode telepon | 81531 | ||||
OKTMO ID (en) | 47712000001 | ||||
OKATO ID (en) | 47412000000 | ||||
Lain-lain | |||||
Kota kembar | |||||
Situs web | Laman resmi |
Kirovsk (bahasa Rusia: Ки́ровск), dikenal sebagai Khibinogorsk (Хибиного́рск) hingga tahun 1934, ialah sebuah kota di Oblast Murmansk, Rusia, terletak di tebing Pegunungan Khibiny di pesisir Danau Bolshoy Vudyavr sekitar 175 km selatan Murmansk. Penduduk: 31.000 (perkiraan tahun 2005); 38.000 (1970).
Kirovsk didirikan pada tahun 1929, setelah ekspedisi yang dipimpin oleh Alexander Fersman menemukan banyak endapan apatit dan nefelin di Pegunungan Khibiny pada tahun 1920-an. Dianugerahi status kota pada tahun 1931 dan kemudian dinamai Kirovsk menurut Sergei Kirov, yang bertanggung jawab merencanakan pengembangan endapan itu. Kirovsk memiliki taman botani paling utara di dunia. Kirovsk sekarang menjadi resor ski terkenal.
Pertumbuhan penduduk
sunting- 1959: 40.500
- 1970: 38.500
- 1979: 41.300
- 1989: 43.500
- 2002: 31.600
- 2006: 30.900
- Sumber: [1]
Pranala luar
sunting-
Pemandangan di Taman Botani
-
Rumah kaca di Taman Botani