Ketunggalan (matematika)

Dalam matematika, ketunggalan suatu objek yang memenuhi suatu sifat berarti objek selain objek itu tidak memenuhi sifat tersebut. Dengan kata lain, objek lain yang memenuhi sifat tersebut adalah sama dengan objek itu. Dalam logika predikat pernyataan di atas dapat ditulis sebagai [1]

atau setara dengan

Notasi kuantor untuk keberadaan dan ketunggalan adalah .

Perkataan "ada tepat satu" atau "satu dan satu-satunya" dapat digunakan untuk menujukkan makna ketunggalan.

Rujukan

sunting
  1. ^ Dave Witte, Morris; Morris, Joy (2016). Proofs and Concepts.