Kebakaran Cedar adalah kebakaran hutan terbesar dalam sejarah California yang berlangsung dari Oktober sampai November 2003.[2]

Kebakaran Cedar
Peta
Templat:Peta lokasiLocation of Cedar Fire in Southern California
LokasiSan Diego County, California
Koordinat33°01′00″N 116°41′00″W / 33.016667°N 116.683333°W / 33.016667; -116.683333
Statistik
BiayaAt least $1.331 billion (2003 USD)[1][2]
Tanggal25 Oktober 2003 (2003-10-25)5 Desember 2003 (2003-12-5)
Kawasan terbakar273.246 ekar (1.106 km2)
Sumber apiSinyal suar
Bangunan hancur
  • 2232 rumah
  • 22 properti komersial
  • 566 bangunan luar ruang
Terluka113
Tewas
  • 14 warga sipil
  • 1 pemadam kebakaran


Pada 25 Oktober 2003, Sergio Martinez, seorang pemburu pemula dari Covina Barat, tersesat di Air Terjun Cedar Creek dalam Hutan Nasional Cleveland setelah terpisah dari rekannya. Saat matahari mulai turun, Martinez menyalakan sinyal suar dan mengirimkannya tinggi ke langit untuk menandai lokasinya.[3][4]

Tetapi pada pukul 17.37, banyak orang mulai menelepon 911 dan melaporkan kebakaran yang semakin besar.[5] Sinyal suar yang dikirim oleh Martinez ternyata membuat api yang membakar 273.246 ekar (1.106 km2) tanah[6] dan menyebabkan 15 orang tewas.[7]

Referensi

sunting
  1. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama losses
  2. ^ a b "Cedar Fire Memorial". www.lakesidehistory.org. Diarsipkan dari versi asli tanggal 23 June 2016. Diakses tanggal 5 September 2016. 
  3. ^ Zamora, Jim Herron (29 October 2003). "Arson suspected in most of 10 fires / 2 men set Old Fire, witnesses say". SF Gate. Diakses tanggal 5 September 2016. 
  4. ^ Soto, Onell (2 February 2005). "Cedar fire suspect feared he would die". The San Diego Union-Tribune. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-01-04. Diakses tanggal 5 September 2016. 
  5. ^ U.S. Forest Service, CDF defend actions, NC Times, November 8, 2003, diarsipkan dari versi asli tanggal 2007-10-31, diakses tanggal August 30, 2007 
  6. ^ "Cedar Fire". CALFIRE. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2015-07-09. Diakses tanggal 5 September 2016. 
  7. ^ "CBSNews.com Who's Who Person". CBS News. 13 September 2007. Archived from the original on 13 September 2007. Diakses tanggal 5 September 2016.