Katie Johnson (pemeran Inggris)
pemeran perempuan asal Britania Raya (1878–1957)
Bessie Kate Johnson (18 November 1878 – 4 Mei 1957) adalah seorang pemeran asal Inggris. Ia tampil di panggung dari 1894 dan di layar lebar dari 1930an sampai 1950an.[1][2]
Katie Johnson | |
---|---|
Lahir | Bessie Kate Johnson 18 November 1878 Clayton, Sussex, Inggris |
Meninggal | 4 Mei 1957 Elham, Kent, Inggris |
Pekerjaan | Pemeran |
Tahun aktif | 1894−1957 |
Suami/istri | Frank Goodenough Bayly
(m. 1908; kematian Bayly pada 1923) |
Anak | 2 |
|
Referensi
sunting- ^ "Katie Johnson – Movies and Filmography – AllMovie". AllMovie.
- ^ http://www.screenonline.org.uk/people/id/557746/index.html</>Johnson on the British Film Institute website
Pranala luar
sunting- Katie Johnson di IMDb (dalam bahasa Inggris)
- Katie Johnson di Internet Broadway Database
- Performances listed in Theatre Archive University of Bristol